Mungkin aku memang penakut
Mungkin aku memang pengecut
Tanpa berani ku ucapkan isi hatiku
Perasaanku selama ini padamu
Mungkin aku terlalu bodoh
Mungkin aku terlalu naif
Tanpa berani ku tolak cinta yang lain untukku
Padahal perasaanku tetap untukmu
Tapi kau tetap menungguku
Tapi kau tetap disana menjagaku
Tapi kau tetap ada kapanpun aku membutuhkanmu
Tanpa pernah kau tahu aku tetap disini bersama kasihku
Harapan masih terukir dihatimu
Janji yang sama tentang hubungan kita
Meskipun disini aku bahagia bersama seorang tunanganku
Tapi hatiku menangis mengingat hubungan kita
Mengertilah kita tak mungkin bersama
Meskipun hatiku memilikimu sepenuhnya…
Mengertilah aku tak mungkin kembali ke sisimu lagi
Karna meskipun aku disisimu, aku akan membuatmu terluka
Aku tak ingin kau menyesal mencintaiku
Tapi aku juga tak ingin kau menderita karna cinta dariku
Mengertilah aku tak mungkin lagi meninggalkannya
Karna jika dia ku tinggal pergi, aku akan menyakiti semuanya
Aku tak ingin semua berakhir begini…
Cintaku padamu dan cintanya dalam diriku
Aku tak ingin menyakiti kalian yang ku sayang
Karna diriku jugalah yang terluka akhirnya
Aku tak mungkin mengapaimu sekarang
Tolong pahamilah keadaan ini…
Karna meskipun aku meraih tangan itu
Aku yang akan menangis karna cintaku
Aku tak mungkin mengakhiri semua
Karna cinta yang mekar dalam hatiku
Meskipun aku gembira disisinya
Tapi hatiku menangis teringat kebersamaan kita
Kumohon kau mengerti hatiku
Aku yang sangat mencintaimu…
Seseorang didalamku yang tak ingin dia terluka
Sampai kita membenahi perasaan kita
Batas Penantian untukmu
Minggu, 09 Agustus 2009
PROMISE
Masih ada ragu dihatiku
Yang tersisa dari akhir pertengkaran kita
Tapi saat ku coba menatap dalam dirimu
Tak kutemukan keraguan tentang hubungan kita
Mungkinkah hanya dalam khayalku saja?
Kau yang mau mengakhiri hubungan kita
Saat banyak suara lain menggema dalam diriku
Kau yang menemukan seorang penganti hadirku
Mungkin hatiku berkata marah waktu itu
Kau yang membutakan hatiku, membuatku cemburu dengan salah itu
Saat kemarahan meledak dihatiku, tanpa bisa ku kendalikan
Aku meninggalkanmu tanpa sempat kau menjelaskan apapun
Nyata aku telah menyakitimu
Kau yang selalu menjaga hubungan kita
Tapi saat banyak teman menyadarkan ku tentang dirimu
Kau yang memutuskan untuk tetap sendiri
Mungkinkah tak ada lagi maaf untukku?
Yang tersisa didalam dirimu sekarang
Saat ini aku begitu mencintai kamu
Kuharap tak ada lagi perpisahan disini
Kutahu cinta ku begitu egois untukmu
Mencintai bukanlah sesuatu yang harus memiliki
Saat ini aku meragukan hubungan kita
Kaupun berharap tak ada lagi perpisahan disini
Skali lagi kau datang kehadapanku mencintaiku
Lama kita sadari diri kita masih saling membutuhkan
Saat ku sadari begitu keras kepala, tolong pahami aku
Hingga tak ada lagi perpisahan antara kita
Inilah janji dipesta peresmian hubungan kita
Valentine in my home untukmu
Yang tersisa dari akhir pertengkaran kita
Tapi saat ku coba menatap dalam dirimu
Tak kutemukan keraguan tentang hubungan kita
Mungkinkah hanya dalam khayalku saja?
Kau yang mau mengakhiri hubungan kita
Saat banyak suara lain menggema dalam diriku
Kau yang menemukan seorang penganti hadirku
Mungkin hatiku berkata marah waktu itu
Kau yang membutakan hatiku, membuatku cemburu dengan salah itu
Saat kemarahan meledak dihatiku, tanpa bisa ku kendalikan
Aku meninggalkanmu tanpa sempat kau menjelaskan apapun
Nyata aku telah menyakitimu
Kau yang selalu menjaga hubungan kita
Tapi saat banyak teman menyadarkan ku tentang dirimu
Kau yang memutuskan untuk tetap sendiri
Mungkinkah tak ada lagi maaf untukku?
Yang tersisa didalam dirimu sekarang
Saat ini aku begitu mencintai kamu
Kuharap tak ada lagi perpisahan disini
Kutahu cinta ku begitu egois untukmu
Mencintai bukanlah sesuatu yang harus memiliki
Saat ini aku meragukan hubungan kita
Kaupun berharap tak ada lagi perpisahan disini
Skali lagi kau datang kehadapanku mencintaiku
Lama kita sadari diri kita masih saling membutuhkan
Saat ku sadari begitu keras kepala, tolong pahami aku
Hingga tak ada lagi perpisahan antara kita
Inilah janji dipesta peresmian hubungan kita
Valentine in my home untukmu
BACK TO YOUR SIDE
Kau terlihat begitu pucat
Kau terlihat begitu sedih
Saat kau membaca surat titipan dariku
Kau terlihat terlalu sakit
Kau terlihat terlalu lelah
Di tengah – tengah pertengkaran kita
Kulihat senyum begitu indah
Kutahu semuanya kau beri untukku
Keberadaanmu disisiku, perhatian yang membekas di dada
Terukir rasa yang indah dihatiku
Tapi, entah sejak kapan?
Tanpa kusadari aku menyakitimu
Kata cinta yang tulus, janji untuk slalu bersamaku
Aku mengabaikannya dan mengingkari kenangan kita
Padahal kau memeliharanya
Padahal kau menjaga semua kenangan kita
Padahal kau menganggap diriku penting bagimu
Padahal kau menyimpan memori tentang hubungan kita
Kini kusadari aku menginginkanmu
Kini kusadari aku mengharapkan cintamu
Kini kusadari diriku merindukan kebersamaan kita
Meski kusadari kau tlah meninggalkan aku
Skali lagi ku untai cinta yang sempat tertunda
Skali lagi ku coba membina hubungan kita
Tapi skali lagi, masih adakah maaf untuk ku?
Untuk kembali ke sisimu skali lagi…
Aku akan sangat mencintaimu lagi
Aku akan slalu menganggap dirimu penting bagiku
Tapi akan tetap kujaga semua kenangan kita
Bila sekali lagi kau datang kehadapanku, mencintaiku
Akan kugenggam uluran tangan itu dan tak kan pernah ku biarkan ia pergi
Tapi akan slalu ku buat hari yang menyenangkan bersamaku
Hingga kau tak kan pernah merasa kesepian…
Aku akan sangat bahagia bersamamu…
Karena kaulah cinta terindah dalam hidupku
Surat Permintaan maafku untukmu
Di tahun yang baru.
Kau terlihat begitu sedih
Saat kau membaca surat titipan dariku
Kau terlihat terlalu sakit
Kau terlihat terlalu lelah
Di tengah – tengah pertengkaran kita
Kulihat senyum begitu indah
Kutahu semuanya kau beri untukku
Keberadaanmu disisiku, perhatian yang membekas di dada
Terukir rasa yang indah dihatiku
Tapi, entah sejak kapan?
Tanpa kusadari aku menyakitimu
Kata cinta yang tulus, janji untuk slalu bersamaku
Aku mengabaikannya dan mengingkari kenangan kita
Padahal kau memeliharanya
Padahal kau menjaga semua kenangan kita
Padahal kau menganggap diriku penting bagimu
Padahal kau menyimpan memori tentang hubungan kita
Kini kusadari aku menginginkanmu
Kini kusadari aku mengharapkan cintamu
Kini kusadari diriku merindukan kebersamaan kita
Meski kusadari kau tlah meninggalkan aku
Skali lagi ku untai cinta yang sempat tertunda
Skali lagi ku coba membina hubungan kita
Tapi skali lagi, masih adakah maaf untuk ku?
Untuk kembali ke sisimu skali lagi…
Aku akan sangat mencintaimu lagi
Aku akan slalu menganggap dirimu penting bagiku
Tapi akan tetap kujaga semua kenangan kita
Bila sekali lagi kau datang kehadapanku, mencintaiku
Akan kugenggam uluran tangan itu dan tak kan pernah ku biarkan ia pergi
Tapi akan slalu ku buat hari yang menyenangkan bersamaku
Hingga kau tak kan pernah merasa kesepian…
Aku akan sangat bahagia bersamamu…
Karena kaulah cinta terindah dalam hidupku
Surat Permintaan maafku untukmu
Di tahun yang baru.
STILL LOVING YOU
Tak kuduga ku dapat bertemu denganmu
Setelah lama kita berpisah dimasa yang lalu
Terkenang satu wajah yang tak kupakan
Saat kau pernah menjadi kekasihku
Ingatan ku menerawang kemasa dulu
Saat pertama ku bertemu denganmu
Saat itu hujan tidak menunggu musimnya
Pelangi musim semi menghiasi 2 hati yang merindu
Kita bertemu disaat hujan menetapkan harinya
Saat hati kita mulai saling berbagi
Tak pernah terpikir semua kan jadi masa lalu
Saat kita dapat bertemu lagi
Kita bertemu lagi di saat angin bertiup keras
Dibalik tempat berteduh hujan turun deras sekali
Hatiku merasa pedih memikirkan perasaan ku
Ingat kesalahpahaman kita...
Aku disini mencintaimu
Tapi kita berdua sama – sama
memiliki mimpi sendiri untuk dikejar
Meski dulu yang terbaik kita berpisah
Meski kita dapat saling memaafkan sekarang
Tapi aku tidak mau terluka sekali lagi
Aku masih mencintaimu
Sekalipun sakit hati ini, aku akan terus mencintaimu
Selamanya jika masih ada harapan disana
Tapi kini kita telah jauh berbeda
Meski kesalahpahan itu telah menghilang lagi
Sekalipun aku sangat mencintaimu
Aku tak akan meraihmu lagi
Berjumpa denganmu lagi adalah keajaiban
Kita kelihatan seperti saling mencari satu sama lain
Terimalah takdir cinta kita.
Setelah lama kita berpisah dimasa yang lalu
Terkenang satu wajah yang tak kupakan
Saat kau pernah menjadi kekasihku
Ingatan ku menerawang kemasa dulu
Saat pertama ku bertemu denganmu
Saat itu hujan tidak menunggu musimnya
Pelangi musim semi menghiasi 2 hati yang merindu
Kita bertemu disaat hujan menetapkan harinya
Saat hati kita mulai saling berbagi
Tak pernah terpikir semua kan jadi masa lalu
Saat kita dapat bertemu lagi
Kita bertemu lagi di saat angin bertiup keras
Dibalik tempat berteduh hujan turun deras sekali
Hatiku merasa pedih memikirkan perasaan ku
Ingat kesalahpahaman kita...
Aku disini mencintaimu
Tapi kita berdua sama – sama
memiliki mimpi sendiri untuk dikejar
Meski dulu yang terbaik kita berpisah
Meski kita dapat saling memaafkan sekarang
Tapi aku tidak mau terluka sekali lagi
Aku masih mencintaimu
Sekalipun sakit hati ini, aku akan terus mencintaimu
Selamanya jika masih ada harapan disana
Tapi kini kita telah jauh berbeda
Meski kesalahpahan itu telah menghilang lagi
Sekalipun aku sangat mencintaimu
Aku tak akan meraihmu lagi
Berjumpa denganmu lagi adalah keajaiban
Kita kelihatan seperti saling mencari satu sama lain
Terimalah takdir cinta kita.
RAINING IN LOVE
Saat pertama ku bertemu denganmu
Pertama kalinya hatiku bergetar tak menentu
dalamnya tatapan matamu tak dapat kuhindarkan lagi
Kitapun menyadari hati kita saling terpaut
Angin musim semi yang bertiup kencang
Meringankan perasaan yang sesaat membisu
Seolah suaranya membisikkan seia sekata
Berbagi perasaan ku saat bersama kamu
Ku tahu kita telah disini begitu lama
Tanpa suara tanpa kata seolah kebisuan mengurung kita
Disini banyak hal yang ingin kuucapkan
Walau dengan air mata kan ku perdengarkan cinta ku
Hujan gerimis yang membasahi tanah disekitar kita
Untuk sekian kali hidupku hujan terlihat begitu indah
Kulihat senyummu lagi diselang pertemuan kita
Kenangan yang tak ku lupakan sampai kapanpun
Suara angin dan bau tanah yang lembab
Ku tak tahu mengapa perasaan ku seriang ini
Ketika rasa cemas mengambil alih semua debar didada
Tak ku sangka pertemuan kita yang terakhir
Ku tak rela kehilangan semua ini
Tetapi jalan hidup ku mempunyai ceritanya sendiri
Sedih ku pikirkan dirimu ingat akhir pertemuan kita
Tapi ingin ku coba tuk jalani takdir hidupku
Dengan ataupun tanpamu disisi ku
Sekalipun rasa rindu meluap didada
Aku harus terus tersenyum
Kini tanpa sadar waktu mempertemukan kita lagi
Sambil terus mengingat semua yang telah berlalu
Terimalah permohonan maafku.
Pertama kalinya hatiku bergetar tak menentu
dalamnya tatapan matamu tak dapat kuhindarkan lagi
Kitapun menyadari hati kita saling terpaut
Angin musim semi yang bertiup kencang
Meringankan perasaan yang sesaat membisu
Seolah suaranya membisikkan seia sekata
Berbagi perasaan ku saat bersama kamu
Ku tahu kita telah disini begitu lama
Tanpa suara tanpa kata seolah kebisuan mengurung kita
Disini banyak hal yang ingin kuucapkan
Walau dengan air mata kan ku perdengarkan cinta ku
Hujan gerimis yang membasahi tanah disekitar kita
Untuk sekian kali hidupku hujan terlihat begitu indah
Kulihat senyummu lagi diselang pertemuan kita
Kenangan yang tak ku lupakan sampai kapanpun
Suara angin dan bau tanah yang lembab
Ku tak tahu mengapa perasaan ku seriang ini
Ketika rasa cemas mengambil alih semua debar didada
Tak ku sangka pertemuan kita yang terakhir
Ku tak rela kehilangan semua ini
Tetapi jalan hidup ku mempunyai ceritanya sendiri
Sedih ku pikirkan dirimu ingat akhir pertemuan kita
Tapi ingin ku coba tuk jalani takdir hidupku
Dengan ataupun tanpamu disisi ku
Sekalipun rasa rindu meluap didada
Aku harus terus tersenyum
Kini tanpa sadar waktu mempertemukan kita lagi
Sambil terus mengingat semua yang telah berlalu
Terimalah permohonan maafku.
Langganan:
Postingan (Atom)